Gambar Sampul Kimia · Latihan Ulangan
Kimia · Latihan Ulangan
Arifatun Anifah Setyawati

23/08/2021 07:23:45

SMA 10 KTSP

Lihat Katalog Lainnya
Halaman
51Kimia Kelas XA. Pilihlah jawaban yang tepat!1.Penemu elektron yaitu . . . .a.J.J. Thomsonb.James Chadwickc.Stoneyd. Goldsteine.Goldsmith2. Eksperimen tetes minyak olehMillikan untuk menentukan . . . .a.massa elektronb.muatan elektronc.massa protond. muatan protone.massa neutron3. Nomor massa dari atom yangmengandung 5 buah proton dan 6neutron yaitu . . . .a.5d. 16b. 6e.17c.114.Pernyataan yang tidak benar tentangelektron valensi yaitu . . . .a.elektron pada kulit terluarb. elektron yang berperan dalampembentukan ikatan kimiac.elektron yang berenergi tinggid. elektron yang menentukan sifatfisik zate.elektron yang menentukan sifatkimia5. Unsur yang tidak mempunyaielektron valensi 2 memiliki nomoratom . . . .a.4d. 30b. 12e.32c.206. Model atom yang menjadi dasarpenyusunan konfigurasi elektrondikemukakan oleh . . . .a.Daltond. Niels Bohrb. Thomsone.Chadwickc.Rutherford8. Unsur Galium mempunyai duaisotop yaitu 69-Ga dan 71-Ga. Jikadiketahui bahwa 3 dari lima atomGalium adalah 69 Ga, massa atomrelatif (Ar) Galium yaitu . . . .a.68d. 70,0b.69,8e.71,0c.69,09. Gambaran susunan partikel-partikeldasar dalam atom disebut . . . .a.konsep atomd. definisi atomb.model atome.sejarah atomc.teori atom10. Penemu proton yaitu . . . .a.J.J. Thomsonb.James Chadwickc.Stoneyd. Goldsteine.Goldsmith11. Periode terpanjang dalam SistemPeriodik Unsur terletak pada . . . .a.periode 3d. periode 6b.periode 4e.periode 7c.periode 512. Unsur Y dengan konfigurasi elektron2, 8, 1 dapat membentuk ikatan iondengan unsur lain yang konfigurasielektronnya . . . .a.2, 8, 2d. 2, 8, 6b.2, 8, 4e.2, 8, 7c.2, 8, 5
52Latihan Ulangan Blok 113. Pernyataan di bawah ini yang tidaksesuai dengan sifat-sifat senyawa ionyaitu . . . .a.dalam bentuk padatan bersifatisolatorb. titik didih dan titik lelehnyarelatif tinggic.dalam bentuk leburan bersifatisolatord. larut dalam pelarut polare.dalam bentuk larutan bersifatkonduktor14. Ikatan yang terjadi karena pe-makaian bersama pasangan elektrondari kedua atom yang berikatandisebut . . . .a.ikatan ionb.ikatan kovalenc.ikatan kovalen koordinatd. ikatan kovalen rangkap duae.ikatan non polar15. Ikatan ion terjadi antara . . . .a.unsur logam dengan unsur logamb.unsur logam dengan unsur non-logamc.unsur logam dengan unsurgolongan transisid. unsur nonlogam dengan unsurnonlogame.unsur golongan utama denganunsur golongan transisi16. Ikatan kovalen terdapat padasenyawa . . . .a.HCld. BaCl2b.NaCle.MgCl2c.KCl17. Ikatan kovalen koordinat terjadipada pemakaian bersama satu ataulebih pasangan elektron yang berasaldari . . . .a.unsur logamb.unsur nonlogamc.salah satu atom yang berikatand. unsur yang berupa gase.unsur yang keelektronegatifan-nya besar18. Diketahui nomor atom unsur sebagaiberikut:H : 1, C : 6, N : 7, O : 8, S : 16, Cl : 17.Senyawa di bawah ini yang mem-punyai ikatan kovalen koordinatyaitu . . . .a.H2Od.H2SO4b. NH3e.CH4c.CCl419. Nomor atom dari unsur X dan Ymasing-masing 16 dan 7. Rumus danjenis ikatan yang terbentuk jikakedua unsur tersebut berikatan yaitu. . . .a.XY6, elektrovalenb. XY2, elektrovalenc.X2Y, elektrovalend. X2Y, kovalene.XY2, kovalen20. Jika nomor atom N : 7, jumlah pasang-an elektron yang dipakai bersamadalam molekul N2 yaitu . . . .a.1d. 4b. 2e.5c.321. Partikel yang mempunyai massa 1amu dan bermuatan positif yaitu . . . .a.protond. deutronb. elektrone.neutronc.positron22. Pernyataan yang tidak benar mengenaikonsep model atom Rutherford–Bohr yaitu . . .a.Atom terdiri atas inti yang ber-muatan positif.b. Atom haruslah mempunyaisifat-sifat listrik.
53Kimia Kelas Xc.Elektron hanya terdapat padalintasannya.d. Elektron tidak dapat berpindahke sembarang kedudukan.e.Elektron berputar mengelilingiinti dengan lintasan tertentu.23. Elektron dilambangkan dengan . . . .a.11ed.–10eb.01ee.1–1ec.0–1e24. Pasangan yang merupakan isotopdari suatu unsur yaitu . . . .a.2311Na dengan 2312 Mgb.4019K dengan 4020Cac.4019K dengan 2713Ald.3115P dengan 3216Se.2713Aldengan 2813Al25. Di antara unsur-unsur: 20A, 16B, 14C,10D, dan 6E, pasangan yang memilikielektron valensi sama yaitu . . . .a.A dan Cd. B dan Eb.A dan De.C dan Ec.B dan C26. Teori atom Thomson menyatakan. . . .a. semua materi tersusun ataspartikel-partikel kecil yang tidakdapat dimusnahkan ataudiciptakanb. benda tersusun atas partikelyang sangat kecil dan disebutatomc.atom-atom suatu unsur tertentuidentik, artinya memiliki berat,ukuran, dan sifat-sifat yang samad. atom adalah bola bermuatanpositif dan di permukaannyatersebar elektron yang bermuat-an negatife.atom merupakan suatu bolaberongga27. Ilmuwan yang memperbaiki teoriatom Rutherford dengan mengada-kan percobaan spektrum hidrogenyaitu . . . .a.Daltonb. Thomsonc.Rutherfordd. Bohre.Heisenberg28. Kelompok unsur yang termasukgolongan aluminium yaitu . . . .a.H, Li, Na, Rb, C, Frb.B, Al, Ga, In, Tlc.F, Cl, Br, I, Atd. He, Ne, Ar, Kr, Xe, Rne.N, P, As, Sb, Bi29. Unsur yang paling kuat sifat ke-elektronegatifannya yaitu . . . .a.16Sd.9Fb.17Cle.35Brc.8O30. Pasangan senyawa di bawah ini yangsemuanya berikatan kovalen polaryaitu . . . .a.NaCl dan NH3b. Cl2 dan CH4c.HCl dan Cl2d. HCl dan H2Oe.H2O dan NaClB. Jawablah dengan singkat dan jelas!1.Apakah kelemahan mendasar darimodel atom Rutherford? Jelaskan!2.Bagaimana percobaan Rutherforddapat membawa kepada penemuanneutron? Jelaskan!3.Sebutkan penemu proton, neutron,dan elektron!
54Latihan Ulangan Blok 14.Tulislah nomor atom dan nomormassa serta lambang dari atom yangmengandung:a.28 proton dan 31 neutron,b.24 proton dan 28 neutron,c.4 proton dan 5 neutron,d. 7 proton dan 8 neutron.5.Berikut ini lambang atom beberapaunsur:168O, 157N, 199F, 2010Ne, 147N, 158O, 136C, 137NSebutkan yang termasuk isotop,isoton, dan isobar!6.Tentukan elektron valensi dari unsuryang bernomor atom 11, 13, 14, 19,20, 36, dan 38!7. Sebutkan partikel-partikel subatomdan tuliskan juga lambang masing-masing partikel tersebut!8. Klorin (NA 17) di alam terdiri daridua isotop dengan kelimpahan 35Clsebanyak 75% dan 37Cl sebanyak25%. Tentukan massa atom relatif-nya!9. Tentukan jumlah proton, neutron,dan elektron yang terdapat dalamatom: 5626Fe, 3919K, 10847Ag, 23892U, 13756Ba!10. Tuliskan konfigurasi elektron dariion-ion berikut:Al3+(13Al); Cl(17Cl); Na+(11Na); S2–(16S).